- -

  1. Unsur-unsur kebijaksanaan menuruut Lewis adalah:
-          Penyelidikan potensi pembangunan;survey sumberdaya nasional,penelitian ilmiah;penelitian pasar
-          Penyediaan prasarana yang memadai ( air,listrik,transportasi dan telekomunikasi)
-          Penyediaan fasilitas latihan khusus dan juga pendidikan umum yang memadai untuk menyediakan keterampilan yang di butuhkan
-          Perbaikan landasan hokum bagi kegiatan ekonomi
-          Bantuan untuk menciptakan pasar yang lebih banyak dan lebih baik
-          Menemukan dan membantu pengusaha yang potensial dari dalam negeri maupun luar negeri
-          Peningkatan manfaat sumber daya secara baik dalam swasta maupun negara

  1. Faktor-faktor yang mendukung peluang kapitalis antara lain adalah
-          Kapasitas negara dalam menyerap informasi baru
-          Kemampuan untuk mengakomodasi keinginan keinginan Negara akan alih teknologi
-          Kebijakan Negara terhadap alih teknologi serta pengumpulan dan penyebaran informasi.

  1. Faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi masyarakat antara alian adalah:
-          Akumulasi modal,termasuk semua investasi baru yang berwujud tanah (lahan),peralatan fisikal dan sumber daya manusia ( Human Resource )
-          Pertumbuhan penduduk
-          Kemajuan Teknologi



4.         Pertama adalah kemiskinan absolut. kemiskinan jenis ini berhubungan  dengan  garis kemiskinan yang didefiniskan secara international atau  regional atau national. diukurnya, misalnya dengan nilai pendapatan  perhari (1 $). orang yang pendapatannya di bawah 1$ dapat dikategorikan sebagai kelompok Orang Miskin. kelompok miskin oleh  karena  adanya garis kemiskinan tersebut dikatakan sebagai Miskin  Absolut.
            Yang kedua adalah kemiskinan Relatif. kemiskinan jenis ini tidak  berhubungan dengan  garis kemiskinan. kemiskinan jenis ini bersumber  dari perspekti masing-masing orang, yaitu karena orang tersebut merasa  miskin. kemiskinan jenis ini bisa menimpa siapa saja. Satu contoh, bila anda seorang pegawai dengan pendapatan 5 juta perbulan misalnya, suatu hari anda mengetahui bahwa rekan anda yang se-level dengan anda, memiliki pendapatan yang nilainya 3X lipat dari anda. seketika anda merasa marah, geregetan. pada kondisi tersebut anda telah mengalami Kemiskinan relatif.

5.         Teknologi tepat guna dan produk tepat guna adalah teknologi dan produk yang dirancang bagi suatu masyarakat tertentu agar dapat disesuaikan dengan aspek-aspek lingkungan, keetisan, kebudayaan, sosial, politik, dan ekonomi masyarakat yang bersangkutan. Dari tujuan yang dikehendaki, teknologi tepat guna haruslah menerapkan metode yang hemat sumber daya, mudah dirawat, dan berdampak polutif minimalis dibandingkan dengan teknologi arus utama, yang pada umumnya beremisi banyak limbah dan mencemari lingkungan Bentuk dari "teknologi tepat guna" ini biasanya lebih bercirikan solusi "padat karya" daripada "padat modal". Kendati perangkat hemat pekerja juga digunakan, ia bukan berarti berbiaya tinggi atau mahal ongkos perawatan. Pada pelaksanaannya, teknologi tepat guna seringkali dijelaskan sebagai penggunaan teknologi paling sederhana yang dapat mencapai tujuan yang diinginkan secara efektif di suatu tempat tertentu.


One Response so far.

Leave a Reply